Makan Buah di Pagi Hari Jadi Sakit Perut, Mitos atau Fakta?

Buah-buahan adalah salah satu sumber serat makanan yang sangat baik bagi tubuh loh sobat Mintin. Manfaat makan buah setiap hari dapat membantu menjaga kesehatan usus, mencegah sembelit, dan masalah pencernaan lainnya. Kebiasaan makan asupan tinggi serat juga dapat mengurangi risiko kanker usus.

Sifatnya yang praktis membuat banyak dari kita yang mengonsumsi buah sebagai menu sarapan. Terlebih, buah memang memiliki nutrisi yang baik bagi tubuh sehingga pas bila disantap saat sarapan.

Namun, Banyak yang mengeluh makan buah di pagi hari membuat sakit perut.
Faktanya, hal itu adalah Mitos!

Menurut Dr. Fiastuti Witjaksono spesialis gizi klinik FKUI/RSCM.

Makan buah di pagi hari saat sarapan sebenarnya baik untuk tubuh. Apalagi jika dikonsumsi sebleum sarapan, selain memenuhi asupan nutrisi vitamin dan mineral yang dibutuhkan tubuh, makan buah juga bisa mengurangi asupan kalori yang masuk sehingga kenaikan berat badan bisa terkontrol.

Nah, sobat Mintin jadi tidak ada mitos yang membuktikan tentang hal itu

karena…. semua itu balik lagi ke tubuh kita masing-masing.

Leave a Reply